Tuesday, June 18, 2013

Lomba Adzan

Anakku mengikuti lomba Adzan yang diselenggarakan pihak sekolah.  Alhamdulillah meski belum bagus, dia sudah mampu melafazkan urutannya dengan benar:) Aku bangga padanya.  Ia sudah berani tampil dimuka umum untuk yang pertama kalinya.  Aku tahu bahwa untuk naik keatas panggung dibutuhkan rasa percaya diri yang besar, dan anakku naik ke atas sana dengan rasa antusiasnya.  Ada lho anak-anak yang ciut sebelum tampil.  Demam panggung istilahnya.  Bahkan ada yang menangis karena rasa gugup mereka.  Itulah yang membuatku  merasa bangga pada anakku.  Dia sama sekali tidak menunjukkan tanda-tanda kegelisahan atau demam panggung itu. He just sit there nicely, calmly, and patiently waiting his turn to do it.  So proud of him..:)


No comments:

Post a Comment